Peradaban Maju Didasarkan Nilai-Nilai Agama. Omon2x Doang?
Sejak dahulu kala, peradaban manusia telah menjadi panggung bagi ‘drama epik’ berkelas yang tak pernah usai. Di atas panggung, berbagai peradaban muncul, berkembang, mencapai puncak kejayaannya, lalu meredup dan menghilang,…